Berlibur Ke Kota Batu, Dr. Zakir Naik Mampir Ke Jatimpark - Malanglife
Berlibur Ke Kota Batu, Dr. Zakir Naik Mampir Ke Jatimpark - Malanglife
Dr. Zakir Naik Bersama Bpk. Endang Shobirin Operatioan Manager Museum Angkut (Photo by : @henasatya)
Malanglife.com - Bukan isapan jempol memang kalai Dr. Zakir Naik akan berkunjung ke Malang, Dr. Zakir Naik berlibur ke Kota Wisata Batu tepatnya.
Memang kunjungan Dr. Zakir Naik ke Kota Batu bukan untuk berdakwah atau berceramah, Dr. Zakir Naik hanya ingin berlibur, sempat bertemu dengan walikota batu Bapak Eddy Rumpoko dan ramah tamah denagn beberapa staff dan beberapa tokoh agama Islam di Kota Batu. Kamis malam jumat Dr. Zahir Naik berkujung ke Klub Bunga Resort Hotel Jatimpark Group untuk makan malam.
Dr. Zakir Naik berencana menyempatkan mampir ke Jawatimurpark, sesuai dengan bocoran rundown jadwal kunjungan Dr. Zakir Naik akan berkunjung ke Jatimpark sekitar pukul 10.30 - 15.30 WIB dan dilanjutkan mengunjungi wisata oleh-oleh di Brawijaya Oleh-oleh.
Malam harinya Dr. Zakir Naik berkunjung ke Museum Angkut
Dr. Zakir Naik di Batu Secret Zoo (photo by : adam)
Malam harinya Dr. Zakir Naik berkunjung ke Museum Angkut
Dr. Zakir Naik saat berkunjung Ke Museum Angkut (Photo by : feriz kurniawan)
Dr. Zakir Naik saat ditemui langsung orangnya sangat wise dan ramah, namun dari segi privacy sangat mempertimbangkan. Terbukti saat beberapa wartawan ingin mengambil foto dirinya beliau menolak. Terlebih sang istri, Dr. Zakir naik benar-benar sangat menjaga privacy dan keamanan keluarganya.
Dr. Zakir Naik di Klub Bunga Butik Resort (photo by : adam)

#malanglife #malanglifeupdate #malanglife2017 #dr.zakirnaik #zakirnaik
BERI KOMENTAR